shizune adalah jonin khusus dalam bidang pengobatan yang sekaligus murit dari tsunade. ia adalah ninja yang berbakat dan memiliki potensi untuk menjadi ninja pengobatan. kemampuannya dalam mengobati luka tidak diragukan lagi, itu terbukti saat pertarunggannya melawan kabuto. ia dapat bertarung dengan seimbang dan dengan kemampuan khususnya shizune dapat dengan cepat memulihkan luka akibat serangan kabuto yang juga ahli dalam bidang pengobatan.
shizune adalah ninja yang baik hati, lemah lembut, tetapi juga cerewet dalam menghadapi tsunade. ia selalu berpenampilan sederhana dengan pakaiannya yang serba gelap. ia seringkali terkejut apabila tsunade tiba-tiba mengatakan sesuatu kepadanya.
biarpun terliat lemah dan tidak terlalu kuat, shizune memiliki gerak tubuh yang cepat dan strategi penyerangan yang akurat sehingga membutnya menjadi ninja yang perlu diperhitungkan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar